skip to main | skip to sidebar

Maghribi's Story

  • Entries (RSS)
  • Comments (RSS)
  • Home
  • Posts RSS
  • Comments RSS
  • Edit

Minggu, 30 Mei 2010

WAKTU

Diposting oleh Al-Maghribi di 20.29 Label: Waktu
Kau adalah sesuatu yang paling sempurna yang pernah diciptakan oleh ALLAH, selain wanita…
Waktu…kau tanpa celah…dan tanpa rasa…
Engkaulah yang menyatukan Matahari, Bulan, Bumi, Laut, Gunung, Manusia, Hewan, Tumbuhan, dan makhluk-makhluk lainnya…
Waktu…tidak ada yang luput dari sentuhanmu…
Tapi, dirimulah yang tidak tersentuh
Kau selalu berjalan ke depan…tidak pernah menoleh ke belakang walau hanya untuk sesaat…
Waktu…kaulah yang menyembuhkan luka…
Dan, kau jugalah yang memperparah luka…
Kau yang mempertemukan dua hati…yang berlayar dan menepi dalam satu kehidupan…
Kau juga yang memisahkan dua hati…hingga bagai raga tak bernyawa…
Waktu…kaulah misteri hidup yang sesungguhnya…kau tidak bisa disentuh…namun kaulah yang menentukan antara yang meninggalkan dan yang ditinggalkan…
Waktu…bisakah kau berdiam sejenak…
Pada saat ku merasakan hal terindah dalam hidupku…
Tapi, waktu…kau memang tidak tersentuh…tidak mendengar jeritan hati…tidak melihat penderitaan yang sedang di alami oleh makhluk lain…
Pernah ku Tanya hidup…
Ke mana arah dan tujuannya…?
Bila harus mengikutimu…waktu…
Ku mohon berikanlah aku di sisi tempat engkau menatapku dengan sendu matamu…
Tidak ada yang bisa mengikatmu…bahkan kematian sekalipun…ada campur tanganmu…
Waktu…di sisa hidupku…
Temanilah aku…
Dengan kebaikan…dan kemenangan…
Pertemukan aku dengan tahtaku…
Pertemukan aku dengan mutiaraku…
Dan, temani aku di saat terakhirku…
Waktu…engkaulah yang menciptakan semua kenangan yang nyata itu…
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)

Sponsored

  • banners
  • banners
  • banners
  • banners

Labels

  • alat tes (1)
  • Berbagi Pengalaman (1)
  • bukan tulisan aneh (1)
  • CERITA WAYANG (1)
  • Hidup (1)
  • info penyakit (1)
  • info sakit (1)
  • Info tentang Bumi (1)
  • Islam yang terindah (1)
  • Kepribadian (1)
  • kesalahan hidup (1)
  • Pengalaman Hidup (1)
  • Psikologi Kepribadian (1)
  • Tugas S.I.P (2)
  • Tugas SIP (1)
  • tulisan (1)
  • untuk berbagi (1)
  • Waktu (1)

Blog Archive

  • ▼  2010 (21)
    • ▼  Mei (11)
      • ARTI SUKSES
      • INTROVERT DAN EKSTROVERT
      • DARI BELAKANG
      • ASAL MULA REAKSI YANG DITIMBULKAN OLEH PENDOSA YAN...
      • YANG KITA LAKUKAN ADA BATASNYA
      • WAKTU
      • SEBUAH CERITA SINGKAT TENTANG WAFATNYA GATOT KACHA
      • KEBENARAN YANG SESUNGGUHNYA TENTANG MANUSIA
      • KEMUSTAJABAN DO’A SAID BIN JUBAIR
      • IPTEK DALAM AL-QUR’AN
      • 2012
    • ►  April (2)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (3)

Followers

About Me

Foto saya
Al-Maghribi
Aku bukan apa-apa tanpa-Nya, Aku hanya hamba-Nya yang lemah bodoh dan tanpa daya, aku hanyalah sampah bagi Bumi yang ia buat dan noda bagi langit yang ia ciptakan, aku hanya ciptaan-Nya, dan yang bisa kulakukan hanya berbuat dosa, dendam, kebencian yang kutanamkan, tapi Dia tidak pernah sedikitpun meninggalkanku. Terima Kasih Penguasa Hatiku...Give Thank's to ALLAH....
Lihat profil lengkapku

Blog Archive

  • ▼  2010 (21)
    • ▼  Mei (11)
      • ARTI SUKSES
      • INTROVERT DAN EKSTROVERT
      • DARI BELAKANG
      • ASAL MULA REAKSI YANG DITIMBULKAN OLEH PENDOSA YAN...
      • YANG KITA LAKUKAN ADA BATASNYA
      • WAKTU
      • SEBUAH CERITA SINGKAT TENTANG WAFATNYA GATOT KACHA
      • KEBENARAN YANG SESUNGGUHNYA TENTANG MANUSIA
      • KEMUSTAJABAN DO’A SAID BIN JUBAIR
      • IPTEK DALAM AL-QUR’AN
      • 2012
    • ►  April (2)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (3)
 

© 2010 My Web Blog
designed by DT Website Templates | Bloggerized by Agus Ramadhani | Zoomtemplate.com